Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mengatasi Tidak Diterima Masuk Portal Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK

 

Cara Mengatasi Tidak Diterima Masuk Portal Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK



Guru Belajar & Berbagi hadir sebagai tempat bertemunya guru-guru hebat dari berbagai bidang di seluruh Indonesia untuk bisa mengikuti ragam seri belajar serta berbagi ragam bentuk pembelajaran secara resmi diluncurkan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan bersama Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, pada:

Hari/tanggal : Rabu, 3 Maret 2021

Waktu : pukul 08.00 – 10.00 WIB

Ayo Guru Belajar merupakan gerakan dimana setiap guru bisa mengikuti program pembelajaran GTK secara daring, sementara Ayo Guru Berbagi merupakan gerakan kolaborasi pemerintah, guru, komunitas, dan penggerak pendidikan untuk bergotong royong berbagi ide dan praktik baik melalui Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), artikel, video pembelajaran, dan aksi webinar.

Baik Ayo Guru Belajar maupun Ayo Guru Berbagi hadir sebagai fasilitas belajar dan berbagi agar anak-anak Indonesia mendapatkan pendidikan terbaik dari guru terbaik.

Program Guru Belajar dan Berbagi Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK

Memberikan fasilitasi kepada calon pendaftar guru ASN PPPK berupa Materi, Perangkat, Latihan soal-soal, Community Learning serta Tryout sebagai tambahan bekal untuk mengikuti seleksi Guru ASN PPPK.

Apa itu program Guru Belajar dan Berbagi Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK?

Program ini dirancang untuk menyediakan fasilitasi kepada calon pendaftar guru ASN PPPK agar lebih siap dalam menghadapi seleksi guru ASN PPPK nantinya.

Apa tujuan program Guru Belajar dan Berbagi Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK?


  • Peserta mampu menggunakan bahan belajar mandiri dan latihan soal untuk mempersiapkan diri untuk mengikuti seleksi Guru ASN PPPK.
  • Peserta mampu menggunakan sistem bahan belajar mandiri yang mudah, ringan, ringkas.
  • Peserta mampu menggunakan komunitas pembelajaran (Learning Community) dalam membangun pengetahuan dan keterampilannya.

Siapa saja yang bisa menjadi peserta program Guru Belajar dan Berbagi Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK?


  • Semua guru non PNS yang terdaftar di Dapodik
  • Telah memiliki Akun SIMPKB
    Tahap 1 : Fasilitasi Pembelajaran

    Peserta adalah semua guru non PNS yang terdaftar di Dapodik dan telah memiliki Akun SIMPKB.

    Tahap 2 : Tryout

    Peserta adalah mereka yang sudah menuntaskan Tahap 1.

Jadwal Pelaksanaan

Berikut Adalah Jadwal Pelaksanaan Program Berdasarkan Tahapannya

 Fasilitasi Pembelajaran

Pemilihan Mata Pelajaran
3 Maret - 12 April 2021

Fasilitasi Pembelajaran
3 Maret - 18 April 2021

 Tryout

Tryout
15 Maret - 7 Mei 2021

Namun, terdapat kendala beberapa Guru baru mengalami kendala ketika mendaftar di : https://sim-gurubelajar.simpkb.id/#/beranda/5/ppp dan dilayar akan muncul sebagai berikut:










Akan keluar  tanda silang X
Ada dua cara mengatasinya yaitu:
1. Setalah Log In dengan menggukan akun simpkbnya , silakan LOG OUT kemudian LOG IN kembali
2. Namun, jika tidak bisa berarti Anda belum masuk menjadi anggota komunitas belajar SIMPKB Satmikal MGMP Kabupaten untuk mengatasinya Untuk mengatasinya silakan hubungi ketua SATMIKAL  ADMIN SIMP PKB yaitu KETUA MGMP KABUPATEN, NAMUN, JIKA MASIH TIDAK BISA SILAKAN HUBUNGI PETUGAS ADMIN SATMIKAL SIMPKB DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN / PROVINSI UNTUK BISA DIMASUKAN KE KOMUNITAS MGMP ANDA!

Untuk Provinsi Bali silakan hubungi maisng-masing ketua MGMP admin SIMPKB atau hubungi Admin Pusat Disdikpora Provinsi Bali Bapak. Ida Bagus Gana-Ops SIMPKB Prov dengan klik tombol WhatsApp dibawah ini : 



Semoga Bermamfaat

Komang Budiadnya
Komang Budiadnya Saya Seorang Guru dan Juga Content Creator

Posting Komentar untuk "Cara Mengatasi Tidak Diterima Masuk Portal Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK"